Jawaban:
6–2–4–1–5
Penjelasan:
Gerak refleks adalah gerak yang tidak melewati sistem saraf pusat (otak). Rangsangan dari luar akan diterima oleh reseptor, kemudian impuls rangsangan akan diteruskan neuron sensorik dan secara cepat menuju ke sumsum tulang belakang. Selanjutnya impuls akan diteruskan neuron motorik untuk memberikan perintah kepada efektor berupa otot. Respon dari hasil rangsangan tersebut berupa gerakan yang terjadi secara cepat dan refleks. Jadi, jalur yang dilalui oleh impuls pada gerak refleks yaitu:
Reseptor (6) – neuron sensorik (2) – sumsum tulang belakang (4) – neuron motorik (1) – efektor (5)
Sumber: roboguru.ruangguru
Semoga membantu.
[answer.2.content]